Aku masih merindukanmu, meski kau tak hadir kala itu
Aku masih mengingat senyum hangatmu, harapku bakarku nyalankanku
Aku masih mencintaimu.........
walau rasanya sangat perih
dan antara percaya atau tidak rasa itu masih ada

bukan, bukan hanya karena masa itu saja
mungkin aku sedikit lelah atau memang sudah sangat lelah
mengikutimu aku mau........
tapi segala jalan hidupmu membuatku merasa setengah nyawa
mau tak mau meski kupahami
bertahan menjadi setan.......demi memalaikatkanmu!
terlalu sulitkah kita bertemu?

Sedikit saja, siramilah sukmaku............


0 comments to "Aku Masih...."

Posting Komentar

just say what you wanna say